Saturday, January 1, 2022

First day in 2022 - Kaleidoskop 2021

Seperti biasa, setiap awal tahun, ada kaleidoskop. 

Januari

Bulan ini, masih pandemik yang lumayan berdampak. Mulai work from home (wfh).

Februari

Masih wfh dan kondisi belum begitu menbaik.

Maret

Kondisi masih sama seperti bulan sebelumnya.

April

Pada  bulan ini, sudah ada berita-berita bahwa cuti bersama lebaran ditiadakan.

Mei

Wfh seperti biasa dan cuti lebaran ditiadakan.

Juni

Di bulan ini, dampak pandemik mulai membesar, banyak berita kehilangan. Ibadah diputuskan kembali online.

Juli

Sepertinya ini puncak banyaknya berita kehilangan dan sepertinya rekor tertinggi penularan virus. 

Agustus

Mulai membaik dan kondusif.

September

Keadaan lebih baik, ibadah dapat kembali offline.

Oktober

Keadaan semakin membaik.

November

Ada pengumuman akan ada pembatasan terkait cuti Nataru

Desember

Pembatasan dibatalkan dan dapat ibadah tutup buka tahun offline.


Happy birthday 2022